Apa Efek Dari Akibat Memencet Jerawat?

Eva MuliaPerawatan Wajah Efek Akibat Memencet Jerawat Ketika jerawat mulai muncul dan tumbuh, mungkin sebgaian dari kita masih beranggapan tentang mitos pada jerawat, memencet jerawat agar cepat sembuh atau kulit terbebas dari jerawat. Faktanya tidak, melakukan pengobatan atau treatmen lebih aman ketimbang memencet jerawat sendiri.

Jerawat yang muncul umumnya besar dan kemerahan. Hal ini membuat tangan semakin gemas ingin segera memencetnya jika sudah matang. Tetapi, tahukah kalian bahwa efek akibat jerawat dipencet cukup fatal Berikut ini ulasannya.

Efek Akibat Memencet Jerawat

Eva Mulia - Perawatan Wajah - Efek Akibat Memencet Jerawat - Ketika jerawat mulai muncul dan tumbuh, mungkin sebgaian dari kita masih beranggapan tentang mitos pada jerawat, memencet jerawat agar cepat sembuh atau kulit terbebas dari jerawat.

Menyebabkan Infeksi

Jika kalian ingin mengatasi jerawat meradang dengan memencetnya, maka akan menjadi masalah dan membuka luka baru pada wajah. Padahal luka jerawat yang ada di wajah, tidak bisa dengan mudah ditutup dengan perban atau plester luka. Luka tersebut akan tetap terlihat bahkan hingga mengering.

Ketika ada bagian tubuh seperti wajah terluka, akan memudahkan bakteri masuk. Akibatnya jerawat baru akan timbul dalam hitungan jam saja. Belum lagi jika tangan yang di gunakan untuk memencet jerawat ini tidak bersih.

Selain menimbulkan jerawat baru, efek akibat jerawat dipencet yaitu infeksi yang bisa membuat peradangan bahkan pembengkakan. Alangkah baiknya jika kalian melakukan konsultasi pada dokter atau klinik agar tidak enimbulkan resiko.

Menimbulkan Bekas Jerawat

Jerawat yang tidak dipencet saja, kebanyak menimbulkan bekas jerawat berupa bintik hitam yang cukup mengganggu. Terlebih lagi jika jerawat ini dipencet, bekas jerawat yang ditimbulkan bisa lebih serius lagi. Bekas jerawat tidak harus terbatas berupa bintik hitam saja tapi berupa bopeng atau bahkan membekas seperti lubang pada wajah.

Tentu saja masalah ini paling mengganggu penampilan. Oleh karenanya, untuk kalian yang mungkin mempunyai kebiasaan memencet jerawat, dapat mempertimbangkan untuk berhenti dengan efek samping jerawat dipencet yang cukup fatal ini.

Baca Juga:  Perawatan Laser Wajah

Untuk mengatasi masalah ini, kalian bisa melakukan konsultasi terlebih dahulu pada dokter atau klinik kecantikan. Biasanya kalain akan dapat perawatan treatment dan produk kecantikan seperti serum C atau acne lotion. Hal ini dilakukan untuk mencegah hal yang tidak diinginkan.

Leave a Reply

Scroll to Top

Spesial Promo November!

Dapatkan Gratis Ongkir se-Jabodetabek dengan belanja produk skincare minimal 199k! Plus, nikmati voucher 10k untuk pembelian berikutnya. Yuk, belanja sekarang!

Special promo September

50% OFF

Advance Glowing Package Treatment

Nikmati perawatan wajah lengkap yang akan membuat kulitmu terasa lebih segar dan bercahaya. Dapatkan diskon 50% khusus untuk pelanggan baru!

Promo terbatas, jangan sampai ketinggalan!

*S&K Berlaku

Min Belanja 150k, Gratis Ongkir Se-Jabodetabek!